Arsenal unggul tipis atas Southampton! Gol Kieran Tierney bawa The Gunners memimpin 1-0 di babak pertama Liga Inggris.