Spurs difinal Liga Europa: Momentum akhiri olok-olok! Gelar juara jadi bukti, bukan cuma janji ubah klub. #UEL #Tottenham
Amorim sebut juara Liga Europa bukan prestasi besar bagi MU. Baginya, MU harusnya selalu incar gelar Liga Inggris & Liga Champions!
Spurs vs MU di final Liga Europa? Nayim bilang tak ada unggulan! Laga ditentukan detail kecil, siapa paling efektif, dialah pemenang.
Final Liga Europa: Spurs waspada meski 3 kali kalahkan MU musim ini. Postecoglou anggap rekor tak relevan, fokus persiapan tim!
Jelang final Liga Europa, Maguire harap tak perlu jadi striker dadakan lagi. Ia ingin fokus jaga pertahanan demi keunggulan MU.
Tottenham juara Liga Europa 2024/2025! Spurs tekuk Man Utd 1-0 di final berkat gol tunggal Brennan Johnson. Baca jalannya laga!
Final Liga Europa jadi ajang pembuktian Son Heung-min! Ia termotivasi bawa Tottenham juara dan banggakan Korea Selatan.
Ruben Amorim berpeluang ikuti jejak Mourinho & Ten Hag! Mampukah ia persembahkan trofi Liga Europa pertama untuk MU di final?
Bruno Fernandes bertekad bawa MU juara Liga Europa! Kemenangan atas Spurs jadi misi selamatkan musim dan raih tiket Liga Champions.
Jelang final Liga Europa kontra MU, Son ingatkan Spurs agar tak ulangi kesalahan start buruk di final Liga Champions. Tempo awal krusial!